DAFTAR LABELKU (klik saja jangan ragu-ragu)

Kamis, 02 Mei 2013

Ringkasan Ciri Pria/ Suami Shalih berdasar Al Qur'an dan As Sunnah



  • Senantiasa taat kepada Allah swt dan Rasullulah S.A.W.
  • Penuh tanggung jawab dan suka bekerja keras
  • Sabar dalam menghadapi ujian dan cobaan dari Allah swt.
  • Ikhlas,  dalam beramal.
  • Penuh kesabaran dalam mendidik dan  mengarahkan istri dan anak
  • Kampung akhirat menjadi tujuan utama hidupnya.
  • Sangat takut kepada ujian Allah swt. dan ancamannya.
  • Selalu memohon ampun atas segala dosa-dosanya.
  • Zuhud dengan dunia tetapi tidak meninggalkannya.
  • Solat malam menjadi kebiasaannya.
  • Tawakal penuh kepada Allah ta’ala dan tidak mengeluh kecuali kepada Allah swt
  • Penuh nilai kasih sayang sesama mukmin dan ukhwah diantara mereka dan ke keluarga.
  • Sangat kuat amar maaruf dan nahi munkarnya.
  • Bisa dipercaya atau  amanah, janji dan rahasia.
  • Pemaaf dan lapang dada dalam menghadapi kelemahan dan kekurangan istri, anak dan sesama manusia, senantiasa saling koreksi .
  •  Tawadhu penuh kepada Allah swt.